Cara Membuat Tulisan dan Link Berkedip di Blog. Ketika berkunjung ke suatu blog atau website kadang kita menemukan tulisan atau link yang berkedip. Salah satu tulisan atau link yang sering dibuat berkedip di blog adalah Klik Disini atau Download Disini. Tulisan atau link yang berkedip bermanfaat menarik perhatian para pengunjung.
Sekarang bagaimana membuat tulisan atau link berkedip di blog atau web kita? Cara membuat link atau tulisan brekedip ternyata gampang sekali. Karena ada tulisan yang ingin dibuat berkedip, dan ada link yang ingin dibuat berkedip, maka akan dijelaskan satu persatu.
Sekarang bagaimana membuat tulisan atau link berkedip di blog atau web kita? Cara membuat link atau tulisan brekedip ternyata gampang sekali. Karena ada tulisan yang ingin dibuat berkedip, dan ada link yang ingin dibuat berkedip, maka akan dijelaskan satu persatu.
1. Membuat tulisan atau teks agar berkedip:
- Anda harus berada di mode posting Edit HTML, maka kalau belum berada di mode tersebut maka pindahlah dulu ke mode tersebut
- Tambahkan kode Blink pada teks atau tulisan yang ingin dibuat berkedip
- Contonya adalah : <blink> Tulisan Berkedip </blink>
- Makanya jadinya akan seperti ini:
2. Membuat link berkedip:
- Sama dengan di membuat tulisan berkedip, maka Anda perlu pindah ke mode Edit HTML
- Beri kode Blink pada teks linktersebut sehingga menjadi seperti ini:<a href="http://google.co.id/"> <blink> Link Berkedip </blink> </a>
- Dan jadinya akan seperti ini:
Judul: Cara Membuat Tulisan Berkedip dan Link Berkedip di Blog
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh Unknown
Terimakasih atas kunjungan Sobat beserta kesediaan Anda membaca artikel ini. Kritik dan Saran sobat dapat sampaikan melalui Kotak komentar dibawah ini.
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh Unknown
Terimakasih atas kunjungan Sobat beserta kesediaan Anda membaca artikel ini. Kritik dan Saran sobat dapat sampaikan melalui Kotak komentar dibawah ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar